Program ini menawarkan pembelajaran berbasis project yang akan fokus pada pengetahuan dan keahlian dalam mengkombinasikan ide yang sudah ada dengan ide baru untuk dikemas dalam konten yang memadukan teks, gambar, gambar bergerak dan suara, dengan memanfaatkan platform digital untuk kampanye perusahaan dan brand.

Info lebih lanjut kunjungi Creative Communication