Watch Sanitizer

Watch Sanitizer

Khadijah Oktaviani, Tiffany kurniawan, Shannen Marchelina, Eka Tri Hastuti
Title Watch Sanitizer
Description

Mencuci tangan adalah salah satu kegiatan wajib untuk menjaga kebersihan dan menjadi rutinitas yang kita lakukan selama pandemi COVID-19. Berbagai ahli memang mengatakan mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir adalah cara yang paling ampuh, namun jika kita sedang keluar rumah atau tidak ada sabun dan air di dekat kita, maka hand sanitizer bisa menjadi alternatif mencuci tangan yang bisa diandalkan. Sayangnya, masih banyak orang yang lupa untuk membawa hand sanitizer, juga beralasan bahwa pembawaan hand sanitizer dinilai berat/ memenuhi ruang pada tas. Oleh sebab itu kami mengeluarkan ide berupa produk jam hand sanitizer. Produk ini multifungsi, karena selain digunakan untuk melihat waktu, jam ini juga dapat menyimpan hand sanitizer dengan mudah sehingga anda tidak perlu susah payah untuk membawa botol hand sanitizer yang besar dan berat.